Artikel
BUMDES CITRA WIBAWA UNIT PAMSIMAS BANYU URIP
30 September 2021 07:34:16
Administrator
388 Kali Dibaca
Produk Desa
Pamsimas Banyu Urip Genjot Pelayanan - Cilapar - Kaligondang : Pamsimas "Bayu Urip" Desa Cilapar merupakan salah satu unit BUMDes yang bergerak dibidang air besih, Pamsimas tersebut telah berdiri selama kurang lebih 5 tahun dan dalam kurun waktu tersebut sudah memiliki 75 pelanggan. Dalam upaya meningkatkan pelayanan kepada pelanggan pamsimas "Bayu Urip" pada tahun 2021 menambah sumber mata air baru dan daya tampung air, sumber mata air tersebut didapat dari proses pengeboran. Ditahun 2021 pamsimas "Bayu Urip" sudah memiliki 2 penampung air dan 3 sumber mata air. Kedepan unit usaha dibidang air bersih ini diharapkan dapat meningkatkan PAD Desa Cilapar dan dapat mensejahterakan masyarakat sekitar.